Mata pelajaran : INSTALASI TENAGA LISTRIK KELAS XI Teknik Instalasi Tenaga Listrik Smk Negeri 1 Taliwang KD : 3.1 Memahami instalasi listrik satu fasa 4.1 menerapkan instalasi tenaga listrik satu fasa Materi 1 : - sistem pembangkit tenaga listrik - Instalasi listrik satu fasa - Instalasi listrik tiga fasa 1. Sistem pembangkit tenaga listrik Sumber: staffnew.uny.ac.id Gambar 1 : sistem penyaluran tenaga listrik Tahukah kalian bagaimana listrik bisa sampai di rumah kalian?, awalnya di mulai dari pembangkit listrik kemudian menuju ke transformator (trafo) Step-up untuk menaikkan tegangan listrik dengan tujuan agar daya listrik yang salurkan tidak banyak yang hilang (lose power). Pada trafo ini, meskipun tegangannya naik, namun, daya listrik dan frekuensinya tetap sama. Gambar 2 : (a) simbol trafo step-up (transformator step-up) (b) bentuk trafo (transformator) Kemudian listrik yang sudah di naikk
MATERI 1: pada pertemuan kali ini kita akan mempelajari materi dasar instalasi tenaga listrik. tujuan pembelajaran: memahami sistem distribusi tenaga listrik dari PLN hingga ke konsumen. memahami PUIL memahami listrik 1 fasa dan listrik 3 fasa memahami komponen instalasi listrik SILAHKAN MENGERJAKAN TUGAS PADA MATERI TERSEBUT(Link ada di bawah ini) https://sites.google.com/view/titl-smk-negeri-1-taliwang/halaman-muka
Komentar
Posting Komentar